MASA DEPAN MENANTI ANDA !!!
Kerja sama Dengan Industri
Untuk menjamin kesesuaian kompetensi peserta didik dengan keinginan dunia usaha/industri dan lapangan pekerjaan, kami bekerja sama dengan beberapa industri dan instansi pemerintah/swasta yang ada di Tangerang dan daerah lainnya, baik teknis maupun non teknis, dalam kegiatan/program Praktek Kerja Industri dan Uji Kompetensi serta menghantarkan ke dunia kerja.